Manfaat Salak Untuk Kesehatan & Khasiatnya

Manfaat Salak Untuk KesehatanSiapa sih yang ga kenal sama buah salak? Buah Salak merupakan salah satu buah yang banyak diminati banyak orang.Tapi tidak banyak juga yang tau manfaat salak untuk kesehatan… Buah yang mempunyai tekstur luar yang kasar ini, buha ini berasal dari daratan asia tenggara.


Manfaat Salak Untuk Kesehatan


Manfaat Salak Untuk Kesehatan
Kandungan yang ada dalam buah salak baik sekali untuk kesehatan tubuh kita. Buah salak banyak mengandungan zat gizi dan fitonutrien yang berpotnesi dalam membantu proses diet kita. Selain itu buah salak juga terkandung vitamin C 2mg, tanin dan serat.

Kandungan serat di dalam buah salak dipercaya dapat menghambat diare kita, sehingga beberapa orang suka mengkonsumsi salak untuk pengobatan diare mereka.

Selain untuk obat diare dan menu diet, salak juga bisa digunakan untuk obat mata. Buah salak ternyata mengandung betakaroten yang sangat baik untuk memelihara kesehatan mata. Penelitian terakhir menyebutkan bahwa kandungan betakaroten dalam 100 gram salak kurang lebih 5,5 kali lebih banyak dibanding buah mangga, 3 kali lebih banyak dibandingkan jambu biji dan 5 kali dari semangka merah.

 Salak juga dapat dijadikan sebagai cemilan sehat. Salak sering dijadikan sebagai buah yang biasa dihidangkan di meja. Rasanya ada yang manis, asam, sepat, atau campuran ketiganya. Selain rasanya yang enak dan segar ketika dimakan, buah ini juga memiliki kandungan gizi yang bermanfaat untuk kesehatan.

Manfaat Salak Untuk Kesehatan
Dalam mengkonsumsi buah salak, sebaiknya tidak membuang kulit ari buah salak (kulit tipis yang menempel pada buah salak) karena kulit ari tersebut ternyata berkhasiat dalam memperlancar “BAB”. Selain bisa dikonsumsi dimakan seprti biasa,Buah salak juga bisa dibuat jus. Itulah tadi Manfaat salak untuk kesehatan.


Category Article